CS Mengajar

Program CS Mengajar adalah inisiatif pelatihan yang dirancang untuk meningkatkan pemahaman produk, mengembangkan keterampilan public speaking, sharing informasi operasional terupdate, dan mendorong kolaborasi antar CS dengan hasil akhir memberikan layanan pelanggan yang berkualitas.

Frequently Asked Questions

Apa saja ketentuan program ini?
  1. Program dilaksanakan sekali setiap bulan, dengan jadwal bergantian untuk memastikan seluruh anggota tim berpartisipasi.

  2. Waktu pelaksanaan program dapat berubah sesuai dengan kebutuhan.

  3. Topik utama mencakup hot issues di operasional untuk memastikan relevansi materi.

  4. Setiap presenter bertanggung jawab mempersiapkan materi dan menyajikan dengan pendekatan interaktif.